Sabtu, 18 Oktober 2008

Email HOAX


Setelah lama kenal internet, entah kenapa sampai saat ini masih saja ada teman-teman saya yang tetap mau dibohongi oleh email-email yang isinya jelas-jelas bohong. Apakah mereka hanya iseng-iseng saja atau memang percaya beneran?
Email hoax adalah berita bohong yang sengaja dibuat heboh oleh pengirimnya. Ngga tahu maksud atau modusnya, tapi mungkin salah satunya iseng dan keduanya ngumpulin alamat email orang yang dikirimnya untuk keperluan email SPAM. Bulan lalu saya sempat dikirim email yang berisi kalau saya forward email dari dia ke 15 alamat email lainnya Apple akan memberikan Ipod gratis. Percaya ngga? Saya pikir orang yang percaya ini naïf sekalee dan bener-bener gaptek. Anehnya lagi setelah dikasih tahu bilangnya cuma iseng tanpa memikirkan efek domino yang akan terjadi Karena sesungguhnya mata rantai peredaran email hoax tersebut akan lebih panjang lagi.

Tidak ada komentar: