Selamat pagi!
Ternyata untuk tes koneksi ke SQL server ngga perlu tool tambahan seperti SQL Server management Studio. Client bisa melakukan cek koneksi secara langsung.
Secara default, Windows akan mendeteksi ekstensi file UDL dimana jenis file tsb akan diasosiasikan dengan program Microsoft Data Link.
Caranya adalah pertama kita buka Notepad kemudian save as file tsb (kosongin aja ya) dengan extensi UDL. Secara otomatis file yang sudah kita simpan akan diasosiasikan dengan Microsoft Data Link.
Selamat mencoba.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar