OK, saya lanjut ke urutan prosesnya yaitu:
- Backup semua data ke external drive (untuk hal ini sangat direkomendasikan) karena kita tidak tahu yang terjadi pada proses upgrade (seperti masalah saya yang nanti akan saya jelaskan...)
- Restore data tsb ke Server lain untuk disaster recovery, in case kalo nanti proses upgradenya gagal. Kemudian set sharing folder dan securitynya persis dengan yang sebelumnya.
- Jika ada data lain yang tidak biasa dibackup ke tape/file copy ke external drive. Saya memakai Teracopy http://codesector.com/teracopy
- Demote server dari domain.
- Dikarenakan system 64bit menggunakan master boot yang berbeda dengan 32bit yaitu menggunakan GPT (GUID Partition Table) dan tidak lagi menggunakan Master Boot Record) sebelum clean install semua partisi dalam 1 drive harus di merge , jika tidak pada waktu instalasi ada pesan “Windows cannot be installed to this disk. The selected disk has an MBR partition table. On EFI systems, Windows can only be installed to GPT disks”
- http://support.microsoft.com/kb/814070
- http://msdn.microsoft.com/en-us/windows/hardware/gg463525.aspx
- Clean install WS2008R2... bye-bye WS2003
- Promote server ke domain dan install program atau software yang dibutuhkan
- Next... Setting file server role...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar